Ayunan Paling Ekstrim di Pulau Jawa Yang Lagi Hits

KICAUQQ LOUNGE – Ayunan Paling Ekstrim di Pulau Jawa Yang Lagi Hits Industri pariwisata Indonesia telah mengalami perkembangan yang sangat pesat, tak terkecuali Pulau Jawa. Makin hari semakin banyak pilihan wisata yang sangat beragam. Atas permintaan masyarakat yang mencari spot-spot foto unik kian bertambah, sehingga muncullah ide-ide baru dari pengelola wisata untuk menciptakan suatu hal baru yang tentunya unik dan menarik. Salah satunya yang kini sedang hangat diperbincangkan adalah spot foto berupa ayunan ekstrim di tepi jurang.

1. Panorama Pabangbon, Bogor

Ayunan Paling Ekstrim di Pulau Jawa Yang Lagi Hits

AGEN POKER – Bogor memang memiliki panorama alam yang indah. Hutan pinus, pemandangan yang menyejukkan mata, suasana alam yang asri, dan enaknya lagi tidak begitu jauh dari Jakarta. Salah satu tempat wisata di Bogor yang selalu ramai pengunjung adalah Panorama Pabangbon. Ya, hal itu karena adanya wahana ayunan ekstrim yang menyuguhkan panorama alam yang indah.

2. Sky Swing di The Lodge Maribaya, Bandung

Ayunan Paling Ekstrim di Pulau Jawa Yang Lagi Hits

PERANG BACCARAT – Dikenal sebagai kota yang memiliki panorama alam yang indah, Bandung juga tak mau ketinggalan untuk menghadirkan spot wisata unik berupa ayunan ekstrim yang diberi nama Sky Swing di kawasan wisata The Lodge Maribaya. Dari namanya saja kita sudah bisa membayangkan seperti apa wahana ini. Ya, disini agan/sista bisa berayun di ketinggian di atas lebatnya hutan pinus yang sangat menyejukkan mata. Jika gan/sist datang pada saat yang tepat, kamu akan melihat kabut tipis yang menyelimuti hutan lindung tersebut.

3. Kalibaya Park, Brebes

Ayunan Paling Ekstrim di Pulau Jawa Yang Lagi Hits

Beralih ke Jawa Tengah, Kota Brebes juga memiliki tempat wisata yang menyediakan wahana ayunan ekstrim di kawasan wisata Kalibaya Park.

Ayunan Paling Ekstrim yang ada di Kalibaya Park, Brebes ini terbilang cukup unik dan berbeda dengan ayunan pada umumnya. Ayunan yang biasa menggunakan dua utas tali, disini hanya menggunakan seutas tali yang diikatkan begitu saja pada batang sebuah pohon. Dengan seutas tali tersebut, kamu bisa berayun di ketinggian sambil menikmati suguhan pemandangan yang tak boleh kamu lewatkan.

4. Ayunan Langit Gumuk Reco, Semarang

Sebagai ibukota Jawa Tengah, Semarang juga tak mau ketinggalan untuk menghadirkan spot wisata ekstrim bernama Ayunan Langit yang bisa kamu temukan di objek wisata alam Gumuk Reco. Objek wisata ini sangat hits di kalangan masyarakat Semarang. Selain karena adanya wahana Ayunan Langit, udara sejuk serta suasana alam yang masih asri akan kamu dapatkan begitu sampai di objek wisata ini.

5. Ayunan Langit Watu Jaran, Yogyakarta

Yogyakarta terkenal bukan hanya karena memiliki deretan pantai yang mempesona dan kearifan budaya lokal yang masih kental. Lebih dari itu, Yogyakarta juga memiliki berbagai spot wisata unik dan menarik untuk dikunjungi, salah satunya adalah Ayunan Langit Watu Jaran.

Jika kamu melipir sedikit ke arah Kulonprogo, maka kamu akan menemukan wahana ekstrim tersebut. Sesuai dengan namanya, wahana ekstrim ini akan membuatmu berayun tinggi ke atas langit biru dengan indahnya pemandangan hutan lebat di bawah kakimu.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *