Patung Hindu Tertinggi di Dunia GWK Bali Posisi Kedua!

5 Patung Hindu Tertinggi di Dunia, GWK Bali Posisi Kedua!

KicauQQ Lounge – Patung Hindu Tertinggi di Dunia GWK Bali Posisi Kedua! Berwisata menjadi salah satu cara untuk mengisi liburan sekaligus menghilangkan stres dari kegiatan dan rutinitas sehari-hari. Selain memanjakan diri, sebagian orang melakukan kegiatan wisata dengan tujuan untuk beribadah.

Tidak sedikit landmark, bangunan, dan fasilitas yang dibangun sebagai tempat ibadah sekaligus menjadi tempat wisata religi, misalnya patung-patung dewa Hindu. Berikut ini lima patung Hindu tertinggi di dunia.

Statue of Belief (India)

5 Patung Hindu Tertinggi di Dunia, GWK Bali Posisi Kedua!

Patung setinggi 107 meter ini di bangun di Ganesh Tekri, Nathdwara, Rajasthan, India. Setelah selesai, patung ini menjadi patung tertinggi keempat di dunia.

Garuda Wisnu Kencana (Indonesia)

Patung Garuda Wisnu Kencana yang berdiri setinggi 122 meter ini terletak di Taman Budaya GWK, Bali, Indonesia. Patung ini di rancang oleh Nyoman Nuarta dan di resmikan pada September 2018.Poker Online

 Statue of Equality (India)

Statue of Equality merupakan sebuah monumen di India yang di dedikasikan untuk Ramanuja atau Ramanujacharya yang lahir pada abad ke-11. Ramanuja di Hyderabad, India ini memiliki tinggi 65 meter.

Patung Muthu Malai Murugan (India)

setinggi 45 meter ini di bangun di Desa Salem, Tamil Nadu, India. Patung ini akan menjadi patung Murugan tertinggi di dunia menggeser patung serupa di Malaysia.

Muthu Malai Murugan 2 meter lebih tinggi dari patung Murugan di Selangor, Malaysia dengan tombak setinggi 24 meter. Murugan sebagai “Tamil Kadavul” atau Dewa Tamil di percaya pernah memerintah ujung selatan semenanjung India.Kini, patung ini menjadi patung dewa Hindu tertinggi ketiga setelah Statue of Belief di India dan Patung Garuda Wisnu Kencana di Bali, Indonesia.

Patung Kailashnath Mahadev (Nepal)

Patung Kailashnath Mahadev sempat menjadi patung Siwa tertinggi di dunia. Kini, patung ini menjadi patung dewa Hindu tertinggi ketiga setelah Statue of Belief di India dan Patung Garuda Wisnu Kencana di Bali, Indonesia.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *